PLN EPI Optimalisasi Penggunaan Biomasa untuk Substitusi Batu Bara di PLTU
PT Perusahaan Listrik Negara Energi Primer Indonesia (PLN EPI) mengoptimalkan penggunaan biomassa sebagai bahan bakar pengganti batu bara (co-firing) untuk pembangkit listrik tenaga uap (PLTU).